by Norma Keisya Avicenna on Tuesday, March 29, 2011 at 6:25am
Pagi adalah saat dimana aku menyapa embun
Butiran bening yg mampu menghapus dahaga kegersangan jiwa..
Pagi adalah saat dimana aku leluasa mengagumi sang bagas
Merekah di timur
Menjelma dlm bulatan keemasan yg siap hangatkan semesta
Memancarkan semangat dalam batang-batang cahaya..
Pagi adalah saat dimana lidahku basah dlm lantunan dzikir..
Memuji kebesaranNya
Berucap hamdalah..dalam bilangan tak terkira bnyaknya..
Pagi adalah saat dimana aku mengeja angka,karena waktu tlah membwaku dlm hari yg berganti..
Yg tak pernah q tahu kapan ujungny nanti..
INI PAGIKU, BAGAIMANA PAGIMU?
30 Maret 2011
Diposting oleh
KEISYA AVICENNA
di
Rabu, Maret 30, 2011
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
1 komentar:
ikuti blogku dooooonk....
nice poem for morning
Posting Komentar